4/28/2011

Galau dan Kulit Kacang

Apa maksud dari judul postingan gue kali ini ? hei hei hei

Oke, bagi yang belom ngerti ... Ini adalah salah satu hobi anak labil masa kini yang sering pergi ke sekolah naik fixie, fiksi, piksi, vixi, viksie atau apalah itu namanya. --______--"

4/17/2011

UAN ? Uang Atau Nasi ?






UAN adalah sejenis makhluk yang spesiesnnya hingga kini masih dipertanyakan dan terus menjadi legenda hingga saat ini. Eksistensi dari seekor UAN sangatlah kontroversial. Why ? Soalnya banyak yang seneng sama UAN tapi banyak juga yang benci sama UAN. Seneng UAN mungkin karena ia merupakan seseorang yang menyukai tantangan berupa soal-soal absurd yang dibuat oleh sang empunya andil dalam soal-soal UAN. Benci UAN ? sampe saat ini satu-satunya alasan untuk hal ini karena MALES. Suerdah itu yang gue rasain soalnya X__X

Oke, jadi pada hari Senin, 18 April 2011 seluruh kelas 12 di Indonesia akan melakukan sebuah ujian akhir dalam skala Nasional. Kenapa gak dalam skala Internasional aja ??? Gak tau, jangan tanya gue !

Apa aja sih anatomi dari UAN itu sendiri ? 


4/11/2011

H+7: Thanks to Monkz

Satu minggu sudah terlewati setelah tragedi na'as yang memisahkan gue beserta kawan-kawan gue dari seorang Herbowo Dwi Kusuhartanto atau yang biasa dipanggil Bowo. Suasana haru emang gak bisa dipungkiri kehadirannya, namun tetep aja kita ngga boleh terlalu lama larut dalam kekalutan hati yang menjadi galau dikarenakan olehnya. *apaantau bahasa gue --_____--"

Oke, jadi kenapa judul postingan gue kali ini sedikit aneh bin unyu ? :'3 Apakah ada suatu konspirasi dibalik ini semua ? Mungkinkah Osama ataukah Bush yang menjadi dalang dibalik semua ini ? Yak, jadi pada postingan kali ini gue bener-bener bakal cerita tentang sesosok sahabat gue yang gak kalah seremnya dari setan istana boneka baiknya dari Bunda Teresa. Namanya adalah Fahmi Abil Bahrie ...

Yak, Temonk !

4/05/2011

Selamat Jalan Kawan

"Berangkatlah dengan tenang, bawa sebersit senyuman. Doa kupanjatkan, selamat jalan kawan."
-Selamat Jalan Kawan by Steven & Coconut treez-

Oke, pada postingan kali ini gue akan mengulas sebuah berita duka yang hadir tepat pagi ini ketika gue hendak ngerjain Pra-UN Kimia. Dan berita duka ini hadir dari kawan baik sekaligus pelanggan tetap gue ketika gue masih berprofesi sebagai pedagang es ... Herbowo Dwi Kusuhartanto

Ya, Bowo ...

Herbowo DK (091192-040411)


4/04/2011

#100factsaboutme

Gak nyangka ternyata Trending Topic yang satu ini bertahan cukup lama di TT list *oke, namanya ga enak*

Tanpa ba-bi-bu ataupun blak-bluk-bluk ... Langsung cekidot aja !!!

1. Nama gue di akta hanyalah Dezky Oka, karena kata dokter waktu itu ga boleh nyantumin nama ortu. *aneh? YA!*

4/03/2011

Dezky Sang Penjelajah lirik: Doi/Doy By Miss Band

Ei Ei yow yow man man ...

Hello Fellas ...

Ketemu lagi bersama saya ... Dezky Oka :'3 *prokprokprok*

Oke, pada postingan labil gue kali ini gue akan membahasa sebuah lagu yang sempat menjadi fenomenal ... Oke, sangat fenomenal di masanya.

***) Just FYI, Postingan ini hanyalah fiktif belaka, segala kesamaan pelaku, tempat, dan lain-lain akan diselenggarakan secara seksama dan dalam tempo yang sesingkat-singkatnya. Jadi, untuk pihak yang tersinggung ... Harap turunkan kadar ke-pede-an anda ! Anda sepertinya terlihat begitu percaya diri dengan kertas papir di tangan kiri anda ! ckckck ...

Dez, kenapa ga menelaah lagu yang paling baru ? Karena gue hafalnya lagu yang ini . Oke, HAFAL !!! uye banget gak tuh B)